Orang bilang adalah candaan
Bagiku itu teguran
Yang sering lalai
bahkan sengaja
Harusnya aku bersimpuh
Tapi aku terus berdalih halu
Harusnya aku segerakan menjumpaimu
Tapi aku menunda, kemudian alpha
Meski kini menjadi seperti tercampakkan.
Yakinku..
ENGKAU tetap mengasihiku.
ditempatku, 13 Januari 2022
Tidak ada komentar: